Akhir-akhir ini terminologi "sidang isbat" sangat dikenal masyarakat, khususnya saat menjelang penentuan awal Ramadan dan Syawal. Bahkan kini berbagai stasiun televisi menyiarkan langsung dialog seputar sidang isbat. Menurut Zaini Ahmad Noeh penggagas awal sidang isbat adalah Menteri Agama K.H. Masjkur. Kehadiran sidang isbat didasari keinginan untuk menyatukan madzab hisab dan rukyat....